EMOSI
Emosi secara bahasa adalah bergerak keluar sedangkan menurut
istilah emosi adalah sutu konsep yang sangat majemuk sehingga tidak ada satupun
definisi yang diterima secara universal. Emosi sebagai reaksi penilaian
(positif/negatif) yang kompleks dari sistem syaraf seseorang terhadap
rangsangan dari luar atau dari dalam dirinya sendiri. Contoh : gembira,
bahagia, terkejut, benci.
Perasaan dan emosi merupakan suatu kelangsungan kualitatif
yang tidak jelas batasannya, sehingga perbedaan antara keduanya tidak bisa
dijelskan secara tegas.
Komponen emosi :
1. Respon tubuh internal, terutama yang melibatkan
sistem saraf otonomik.
2. Keyakinan atau penilaian kognitif bahwa telah
terjadi keadaan positif atau negatif tertentu.
3. Ekspresi wajah.
4. Reaksi terhadap emosi.
0 komentar:
Posting Komentar